Pendidikan

Tak Punya Biaya, Siswa Cerdas di Tembung Ini Terancam Putus Sekolah

Deli Serdang | Keadilannews , – 

Seorang Siswa terancam tidak dapat melanjutkan pendidikan,akibat himpitan kondisi perekonomian keluarga. Padahal di sekolah ia tercatat sebagai Murid yang berprestasi.Muhammad Yusuf Aditya Paul Sitepu yang duduk di bangku sekolah Kelas 8-2 MTs Cerdas Murni dari Desa Tembung Kec, Percut Sei Tuan Kab. Deli Serdangyang terancam putus sekolah.

” Pasalnya, kondisi yang amat sulit nenimpa keluarga nya, terancam tidak dapat melanjutkan Pendidikan. Padahal di sekolah ia tercatat sebagai Murid yang berprestasi.

Anak pasangan Yudha Paul Sitepu dan Srimawati Sembiring yang bermukim di jalan Suka maju Gg .Suka Mulia, Desa Bandar Klippa,orantu nya yang ber profesi bekerja serabutan membutuhkan bantuan dan ukuran tangan dermawan. 

Muhammad Yusuf Aditya Paul Sitepu. Semenjak masih di sekolah dasar sampai sekolah menengah pertama, ia tercatat sebagai siswa berprestasi di kelasnya, tapi amat miris kondisi saat ini yang dihadapi karena himpitan ekonomi.”terang orangtuanya kepada awak media.

” Yudha Paul sitepu,mengaku khawatir dengan kondisi perekonomian keluarganya dapat mempengaruhi pendidikan anaknya. Terlebih Yudha adalah berprofesi sebagai tukang becak dan bekerja serabutan, sedangkan istrinya Tuna Netra, tinggal setahun lagi Aditya masuk SMA, yang membutuhkan biaya iuran bulanan.”ucapnya

Dikatakan yudha,Saat ini Aditya tertunggak uang sekolah sebanyak 4 bulan,dengan biaya perbulannya sebesar Rp.270.000.”hal ini membuat saya risau. 

“Saya khawatir kondisi saya saat ini bisa menghentikan langkah anak saya mengenyam dunia pendidikan. Kalau saya lihat nilai di rapornya juga bagus-bagus .” Jadi (sayang-red) kalau tidak melanjutkan ke SMA,” paparnya saat ditemui jurnalis di rumahnya, selasa (22/11/2022).

Kedua orang tua Adtya hanya bekerja serabutan (Tukang Becak),Sedangkan istrinya Tuna netra,”Selama ini juga tidak ada tawaran Beasiswa atau apa. Saya mau cari tahu juga nggak faham, saya ini cuma orang Kecil. Justru saat ini saya berharap ada Beasiswa yang bisa jadi penyemangat kita untuk pendidikan Aditya,” imbuh Yudha Paul Sitepu.

” Pantauan awak media Kondisi keluarga aditya memang bisa masuk dalam kategori kurang mampu.Penghasilan orang tuanya pun terbilang pas-pasan dan tidak pasti. 

” Namun salah satu Tokoh Pemuda di Desa Tembung Amin Harianto,terketuk hatinya untuk membantu serta menjadi koordinator di Desa tempat ia tinggal saat ini,apabila bagi anak-anak terkhusus di Desa Tembung yang kurang mampu untuk biaya biaya sekolah,” Amin Hariantobergerak untuk mewadahi bagi rekan-rekan yang ingin mengulurkan tangannya untuk membantu anak-anak yang membutuhkan biaya untuk ia bersekolah.”katanya.

Dalam kesempatan ini,Bantuan sembako berupa beras, supermie, gula, minyak goreng teh, serta bantuan uang sekolah siswa yang tertunggak selama 4 bulan juga di berikan Amin Harianto yang peduli tentang pendidikan bagi kalangan tidak mampu.

Amin harianto juga membuka donasi bagi yang mau membantu untuk perkembangan peserta didik kurang mampu,bisa di kirimkan melalui ke Rek 0445275516 BNI.a/n Eko budianto.kebetulan dia tinggal di depan sekolah,Madrasah Tsanawiyah Cerdas Murni. “Eko budianto ini Adik ku Kandung.”Pungkas Amin Harianto. **

 

(Dedi Handoko/tim)

 

Pimred

Share
Published by
Pimred

Recent Posts

Kapolrestabes Medan Teddy Jhon Marbun: “Jangan Pelit Dengan Diri Sendiri Terkait Kesehatan”

MEDAN //Keadilannews.com,-Polrestabes Medan menggelar Pelaksanaan Apel pagi Personil yang kemudian dilanjutkan dengan olah raga bersama,…

12 jam ago

YRKI Dukung Pilkada Damai di Sumut

Medan, Keadilannews.com,-(17/5). Yayasan Rumah Konstitusi Indonesia (YRKI) mendukung penyelenggaraan pilkada serentak 2024 yang damai di…

12 jam ago

HAPENDI HARAHAP TERPILIH KEMBALI SEBAGAI KETUA UMUM PENGURUS PUSAT IKATAN PEJABAT PEMBUAT AKTA TANAH

Medan | Keadilannews.com,-Dr. Hapendi Harahap, SH.Sp.N., MH, secara aklamasi terpilih kembali sebagai Ketua Umum Pengurus…

18 jam ago

Edisi 249 KSJ Pusat Kunjungi Ponpes Tahfidz Qur’an Murni Syekh Beringin (MSB) di Tebing Tinggi

Tebing Tinggi | Keadilannews.com,-Kominitas Sedekah Jumat (KSJ) terus Istoqomah mewujudkan visi besarnya yakni mendorong dicanangkannya…

19 jam ago

Pengurus PJI Sulsel Lakukan Audiensi di Kantor Bapenda Maros

Maros | Keadilannews.com,-Pengurus Persatuan Jurnalis Indonesia (PJI) Sulawesi Selatan melakukan audiensi dengan Badan Pendapatan Daerah…

1 hari ago

Revisi Undang-Undang Penyiaran Tak Hanya Membelenggu Kebebasan Pers, Tapi Sekaligus Mematikan Ruang Publik

Sumatera Utara //Keadilannews.com,-Draf revisi Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2002 tentang Penyiaran yang tengah digodok DPR…

2 hari ago