Daerah

Kapolsek Somba Opu Bersama Personil Polres Gowa dan Polsek Amankan Jalannya Proses Konstatering di Kel. Tompo Balang.

Foto : Kapolsek Somba Opu Bersama Personil Polres Gowa dan Polsek Amankan Jalannya Proses Konstatering di Kel. Tompo Balang/Ist/Keadilannews/Li.(25/1) 

 

Gowa | Keadilannews.com ,- Polsek Somba Opu Polres Gowa melaksanakan Pengamanan Pelaksanaan Pemeriksaan Setempat (PS) Objek Perkara Nomor 50/Pdt.G/2000/PN Tanggal 23 Juni 2001 dan Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia Tanggal 17 April 2006 yang digelar di Jalan Alternatif Tanggul Lingkungan Jeneberang Kel. Tompobalang Kec. Somba Opu Kab. Gowa, Rabu (25/01/2023)

Dalam kegiatan ini sejumlah anggota dari Polsek dan Polres Gowa hadir dalam rangka untuk mengamankan jalannya kegiatan agar berjalan lancar,Selain dari Personel Kepolisian kegiatan ini pun dihadiri Oleh Pengadilan Negeri Sungguminasa Kab gowa, camat soma opu Agus salim S.Sos M.Si, tiga pilar Kel. Tompobalang dan Kanit Intel Polsek Somba Opu Iptu Husain, diketahui kegiatan yang digelar ini bertujuan untuk mencocokan atas objek perkara 1 (satu) bidang tanah dengan Tanah yang terletak di Jalan Alternatif Lingkungan Jeneberang kel. TompoBalang kec. Somba opu Kab. Gowa.

Kapolsek Somba Opu AKP Ismail. S. Sos. M. H yang hadir dalam kegiatan ini mengatakan bahwa Kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat merupakan suatu bentuk pengamanan bagi kegiatan yang dilaksanakan itu sendiri dan pihaknya pun menghimbau selama berjalannya kegiatan ini agar warga yang mengikuti kegiatan tidak melakukan tindakan provokatif yang dapat mengakibatkan gangguan Kamtibmas “untuk proses lanjutan atas kegiatan ini akan dilanjutkan persindangan kembali di Pengadilan Negeri.*(Li/Red)

 

Sumber : Humas Somba. 

 

Pimred

Share
Published by
Pimred

Recent Posts

Revisi Undang-Undang Penyiaran Tak Hanya Membelenggu Kebebasan Pers, Tapi Sekaligus Mematikan Ruang Publik

Sumatera Utara //Keadilannews.com,-Draf revisi Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2002 tentang Penyiaran yang tengah digodok DPR…

3 jam ago

Dugaan Penipuan Dan Penggelapan Agunan Debitur, PH Poltak Silitonga : Sekretaris PT Bank Sumut “Pembohong Besar”

Medan | Keadilannews.com,-Nama baik Dunia Perbankan di Sumatera Utara, sekali lagi kembali harus tercoreng, oleh…

3 jam ago

Asisten Administrasi Umum Musti Hadiri Rapat Paripurna Laporan Hasil Reses DPRD Kabupaten Langkat

Langkat (Sumut) | Keadilannews.com,-DPRD Kabupaten Langkat menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Penyampaian Laporan Hasil Reses…

8 jam ago

Pemkab Langkat laksanakan kegiatan Kohesi sosial siswa diktukba polri gelombang-I TA. 2024.

Langkat (Sumut) | Keadilannews.com,-Pj.Bupati Langkat H.M.Faisal Hasrimy AP, MAP di wakili Sekda Langkat Amril,S.Sos,M.AP hadiri…

8 jam ago

Jelang Pilkada Serentak 2024, Polres Langkat Gelar Latihan Dalmas

Langkat (Sumut) | Keadilannews.com,-Satuan Samapta Polres langkat meningkatkan Kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) personel dengan…

8 jam ago

TNI Dukung ketahanan Pangan, Untuk Program Penanaman Padi IP200

Pelalawan|Keadilannews.com,-Komandan Korem 031/Wira Bima, Brigjen TNI Dany Rakca, S.A.P., M.Han., mengikuti rangkaian kegiatan penanaman padi…

20 jam ago